Kembali ke Sekolah

pojokPALU | Di tengah ribuan jamaah yang memadati Lapangan Vatulemo pada Jumat pagi, 6 Juni 2025, bukan hanya lantunan takbir yang membahana, melainkan juga pesan mendalam tentang toleransi, solidaritas, dan persaudaraan yang disampaikan dengan penuh kearifan oleh Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Sulawesi Tengah, Prof. Zainal Abidin.
DONGGALA, beritapalu | Komunitas otomotif Vitara, Escudo, SideKick (VES) Chapter Sulawesi Tengah menunjukkan kepeduliannya pada korban banjir bandang di Desa Wombo Kalonggo, Kecamatan Tanantovea, Kabupaten Donggala dalam aksi bertajuk “VES Peduli Desa Wombo”.
TOLITOLI, pojokSULTENG | Seorang pemanah ikan yang sebelumnya dilaporkan hilang di Perairan Sibaluton, Kecamatan Basidondo, Kabupaten Tolitoli, ditemukan dalam kondisi meninggal dunia oleh tim SAR gabungan pada Minggu (24/8/2025) pukul 17.12 WITA. Korban bernama Andre…
JAKARTA, beritapalu | Sengketa hasil Pilkada 2024 untuk Kota Palu dan Kabupaten Morowali tidak dilanjutkan ke sidang pembuktian. Hal itu diputuskan majelis hakim Mahkamah Konstitusi (MK) dalam sidang pembacaan putusan dismissal di Jakarta, Rabu (5/2/2025).