Seorang Penumpang KM Tilong Kabila Melompat di Perairan Luwuk
PARIGI MOUTONG, beritapalu | Operasi pencarian korban longsor di Desa Tirtanagaya, Kecamatan Bolano Lambunu, memasuki hari keempat dengan perkembangan signifikan. Tim SAR Gabungan kembali berhasil menemukan dua korban dalam kondisi meninggal dunia, menjadikan total korban yang ditemukan hingga saat ini sebanyak lima orang.
PALU, beritapalu | Kantor Pencarian dan Pertolongan Palu melaporkan terjadinya kecelakaan pelayaran di perairan Lingian, Kecamatan Dampal Utara, Tolitoli, yakni KM Fitri 09 yang bertolak dari Pelabuhan Salumbia, Kecamatan Dondo, Toltoli menuju Berau, Kalimantan.
PARIGI MOUTONG, beritapalu | Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Palu melalui Unit Siaga SAR Tolitoli terus melaksanakan operasi pencarian terhadap tujuh warga yang diduga tertimbun longsor di kawasan hutan Desa Antapura, Kecamatan Bolano, Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Senin (23/6/2025).
LUWUK, beritapalu | Kantor Pencarian dan Pertolongan Palu melalui Pos SAR Luwuk sukses mengevakuasi empat awak kapal KM Naga Sejahtera yang mengalami mati mesin akibat kehabisan bahan bakar di Perairan Luwuk, Sulawesi Tengah, Minggu (1/6/2025) dini hari.
DONGGALA, beritapalu | Tim SAR gabungan akhirnya berhasil menemukan Rano (54), warga Desa Wombo, yang sebelumnya dilaporkan hilang akibat banjir bandang. Korban ditemukan dalam kondisi meninggal dunia pada Rabu (28/5/2025) pagi, pukul 09.45 WITA, setelah tim melakukan penggalian material banjir dengan alat berat ekskavator.
LUWUK, beritapalu | Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Tengah menggelar kegiatan Refreshment Surveyor Tahun 2025 selama dua hari (28-29/4/2025) di Luwuk, Banggai. Kegiatan ini dimaksudkan meningkatkan kompetensi dan akurasi data survei yang menjadi dasar penyusunan asesmen serta rekomendasi kebijakan ekonomi.